Kenapa Tunas Kelapa Jadi Lambang Pramuka? Yuk, Baca Sejarahnya!

Kenapa Tunas Kelapa Jadi Lambang Pramuka? Yuk, Baca Sejarahnya!

Pernahkah kalian berpikir mengapa gerakan Pramuka Indonesia memilih tunas kelapa sebagai simbol gerakannya? Mengapa bukan tunas tanaman lain, padahal banyak yang memiliki bentuk tunas lebih menarik? Sebuah simbol haruslah mampu mewakili arti, tujuan, dan filosofi gerakan itu sendiri, bukan logo semata. Tunas kelapa dirasa mampu menjadi simbol mewakili esensi gerakan Pramuka. Seperti tunas kelapa yang…

Bagaimana Ya, Awal Mula Sang Ratu Lebah Dapat Terpilih?

Bagaimana Ya, Awal Mula Sang Ratu Lebah Dapat Terpilih?

Ratu lebah merupakan lebah yang memiliki ukuran lebih besar dibandingkan lebah lain. Tugasnya adalah untuk kawin dengan lebah jantan dan menghasilkan telur-telur. Dalam sebuah koloni lebah, hanya ratu lebah yang melakukan perkawinan untuk berkembang biak. Secara umum, apakah yang membedakan ratu lebah dengan lebah lainnya? Bagaimana seekor lebah bisa terpilih menjadi sang ratu? Yuk, kita…

Tahu Apa Itu Tahun Kabisat? Yuk, Cari Tahu!

Tahu Apa Itu Tahun Kabisat? Yuk, Cari Tahu!

Tahun kabisat bukanlah kata yang asing di telinga kita. Bahkan, saat sekolah dasar pun, kita sudah diperkenalkan dengan tahun kabisat. Tahun yang hanya akan kita temui dalam empat tahun sekali. Kebetulan pada tahun 2020 ini, kita akan mengalami tahun kabisat, lho! Adakah yang masih mengingat definisi dan awal mula terjadinya tahun kabisat? Untuk mengingatnya kembali,…

Ada Berapa, ya Jumlah Pulau di Indonesia?

Ada Berapa, ya Jumlah Pulau di Indonesia?

Semua orang tahu bahwa Indonesia negara kepulauan. Gugusan pulaunya terbentang dari Sabang sampai Merauke dan tersebar di 34 provinsi. Namun, saat ditanya soal berapa jumlahnya, ternyata masih banyak yang belum tahu. Masyarakat rata-rata hanya menyebutkan pulau berdasarkan provinsi, yakni Pulau Jawa, Sumatera, Kalimantan. Padahal sebenarnya, jumlahnya mencapai ribuan dan nama-namanya memang hanya sedikit yang familiar,…

Bunga Lili Ternyata Sudah Dikenal dari Zaman Yunani Kuno, Lho!

Bunga Lili Ternyata Sudah Dikenal dari Zaman Yunani Kuno, Lho!

Apakah kalian pencinta bunga? Jika iya, kalian pasti tahu bunga  lili, bukan? Bunga ini merupakan bunga musim panas yang memiliki nama latin, lilium. Lilium sendiri adalah salah satu genus liliaceae.  Jika, mendengar nama bunga lili, kebanyakan orang akan membayangkan bunga seperti terompet dengan warna putih dengan putik yang tumbuh seperti korek api di tengahnya, dengan…

Seperti Apa, Sih, Kesenian Tari Kipas dari Gowa? Yuk, Cari Tahu!

Seperti Apa, Sih, Kesenian Tari Kipas dari Gowa? Yuk, Cari Tahu!

Di Indonesia terdapat banyak keberagaman, mulai dari budaya, kesenian, kepercayaan, suku, adat, dan lain sebagainya. Di antara banyaknya kekayaan budaya dan kesenian Indonesia, seni tari khas Indonesia merupakan hal yang harus selalu dijaga dan dilestarikan. Banyak sekali seni tari yang berasal dari berbagai wilayah di Indonesia dengan ciri khas yang berbeda. Namun kali ini, kita…

Ternyata Bunga Kenikir Punya Manfaat untuk Kesehatan, Lho!

Ternyata Bunga Kenikir Punya Manfaat untuk Kesehatan, Lho!

Siapa yang tak tahu dengan bunga kenikir? Sebagian besar orang memanfaatkannya untuk lalapan, pecel, dan olahan masakan lainnya. Ada pula yang menjadikannya sebagai tanaman pagar. Saat dikonsumsi, bunga kenikir memiliki rasa sedap dan sedikit mirip mint. Menariknya, ternyata bunga ini memiliki segudang khasiat baik untuk kesehatan. Kira-kira apa saja? Berikut beberapa manfaat bunga kenikir. Manfaat…

Kenapa Suhu Lebih Panas di Daerah Garis Khatulistiwa?  Ini Dia Penjelasannya!

Kenapa Suhu Lebih Panas di Daerah Garis Khatulistiwa? Ini Dia Penjelasannya!

Garis khatulistiwa merupakan bentangan garis imajinasi yang membagi bumi menjadi dua belahan yang memiliki dua kutub yaitu kutub utara dan selatan. Panjangnya sekitar 40.070 km dan melintasi wilayah 13 negara, serta memiliki komposisi 78,7% perairan dan 21,3% daratan. Tiga belas negara tersebut adalah Sao Tome dan Pricipe, Gabon, Republik Kongo, Republik Demokratif Kongo, Uganda, Kenya,…

Edamame, Camilan Legendaris Jepang! Yuk, Kita Cari Tahu!

Edamame, Camilan Legendaris Jepang! Yuk, Kita Cari Tahu!

Edamame adalah kedelai muda yang masih berwarna hijau dan belum matang. Biji-bijian yang biasa disebut juga dengan kedelai sayur ini, dipetik langsung dari tanaman kemudian bijinya dibiarkan bersama kulitnya. Kedelai muda ini sangat disukai orang-orang Jepang. Umumnya, edamame akan dinikmati dengan bir dingin, terutama saat musim panas tiba. Edamame adalah Camilan Legendaris di Jepang Popularitas…