daun semanggi
|

Daun Semanggi Bisa Dijadikan Sebagai Obat, Cek Faktanya Yuk!

Daun semanggi termasuk kelompok paku air (Salviniales) yang berasal dari marga Marsilea crenata. Tumbuhan ini cukup dikenal masyarakat Indonesia, khususnya daerah Surabaya, Jawa Timur. Daun ini banyak dimanfaatkan sebagai bahan utama kuliner Surabaya, yaitu pecel semanggi.  Pada umumnya, semanggi hidup di daerah pematang sawah atau tepian saluran irigasi, hingga sungai. Selain mudah ditemukan, semanggi juga…

penyebab sakit
|

Apa Penyebab Sakitnya Manusia? Yuk, Cari Tahu!

Setiap manusia pasti pernah merasakan sakit, baik sakit yang ringan seperti sakit kepala, batuk, dan pilek ataupun sakit yang tergolong parah seperti memiliki riwayat penyakit tertentu. Kondisi sakit ringan yang pernah dialami oleh Teman-Teman dapat dikatakan sebagai suatu hal yang wajar, karena menandakan bahwa sistem daya tahan di dalam tubuh sedang aktif untuk melawan infeksi…