Apa Saja Kegunaan Minyak Bumi? Pelajari, Yuk!
|

Apa Saja Kegunaan Minyak Bumi? Pelajari, Yuk!

Melihat judul di atas, Teman-Teman di sini sudah pasti tidak asing bukan? Ya, memang bahan tambang yang satu ini telah menjadi sumber daya yang vital bagi masyarakat dunia. Namun selain itu, apakah Teman-Teman tahu masih banyak sekali serba-serbi yang menarik dalam minyak yang dijuluki emas hitam ini? Berikut adalah fakta-faktanya:   1. Asal-Usul Minyak Bumi…

Ternyata Ada, Lho Plastik Ramah Lingkungan! Apa Saja Jenisnya?
|

Ternyata Ada, Lho Plastik Ramah Lingkungan! Apa Saja Jenisnya?

Plastik merupakan salah satu material yang paling sering digunakan oleh manusia. Plastik memiliki sifat yang elastis, kuat serta tahan lama sehingga banyak digunakan sebagai bahan dasar alat  kebutuhan manusia.  Plastik terbuat dari polimer karbon yang asalnya dari minyak mentah. Oleh karena itu plastik sulit diurai dan cukup berbahaya bagi lingkungan. Karena sulit diurai maka plastik…

Ternyata Bumi Punya Satelit Alami, Lho! Pelajari, Yuk!
|

Ternyata Bumi Punya Satelit Alami, Lho! Pelajari, Yuk!

Kamu pasti bertanya-tanya jika mendengar istilah satelit alami bumi ini. Ya, jika kita bicara satelit, maka banyak orang berpikir bahwa satelit adalah sebuah benda yang dibuat oleh manusia untuk memancarkan sinyal. Sayangnya pemahaman ini salah. Untuk kamu yang ingin meluruskan pemahaman mengenai satelit dan ingin tahu apa itu satelit alami milik bumi, maka berikut ini…