Lucu! Komik Next G – Masakan Eror

komik next g

komik next gHai, Teman-Teman! Kalian ada yang suka masak, enggak? Apakah masakannya selalu berhasil dan enak? Kisahnya sama seperti Reyna di komik Next G kali ini, lho! Hmm … apakah masakan Reyna enak atau sebaliknya? Ayo, baca sinopsisnya! ;)

Sinopsis Komik Next G – Masakan Eror :

Setiap kali Reyna masak, anehnya, tidak ada yang mau mencicipi masakannya. Mereka tampak ragu untuk memakannya. Padahal, Reyna hobi masak dan mengkreasikan makanan. Hmmm, jadi penasaran, ada apa ya dengan masakan buatan Reyna?

Ikuti bagaimana kisah Masakan Eror, karya Falihah Nadira & Puri. Jangan lupa, masih ada kisah-kisah seru dari Teman-Teman lainnya.

Aida Sabila Rosyadi & Aryo : Tomboi vs Feminin
Danira Ramadina Rizal & Satrio : Peri Angin vs Peri Air
Azaya Raissa Zafarani & Indha : Siapa Pelakunya?
Citra Mustikawati & Satrio, dkk. : Museum Balok

Yuk, koleksi Komik Next G ini! Untuk pemesanan klik link ini, ya! Ada diskon untukmu! ;)

error: Isi artikel ini dilindungi !!